Ø Virtual Private Server Hosting atau VPS Hosting adalah istilah umum yang digunakan penyedia layanan hosting untuk
menyebut Virtual Machine. Istilah ini ditekankan untuk memberi pengertian bahwa
ini adalah layanan hosting yang berdiri sendiri dan terpisah satu sama lain
walau masih berada dalam satu computer fisik yang sama.
Ø Domain adalah nama pengganti dari ip address yang akan menuju pada server
tertentu dan biasanya diwakili oleh adanya website.
Ø
Hosting adalah tempat untuk menyimpan data
digital yaitu termasuk text, gambar, atau video yang nantinya kesemua informasi
tersebut akan di tampilkan dalam bentuk website.
Ø
Website adalah tampilan grafis sebagai
representasi informasi yang ingin disampaikan. Rata-rata website yang ada dalam
bentuk profil perusahaan atau informasi perusahaan, toko online, hingga website
portal dan social media.
Ø Email
adalah singkatan dari Electronic Mail dan kalau di bahasa indonesianya adalah
Surat Elektronik.Email berfungsi sebagai sarana untuk mengirim surat atau pesan
melalui jaringan Intenet, dengan Email kita hanya membutukan beberapa menit
agar surat/pesan kita sampai tujuan tidak perlu menunggu berhari-hari seperti
mengirim surat/pesan biasa(pos) dan dengan email isi surat/pesan dapat kita isi
dengan konten gambar/suara dan vidio, email bukan hanya untuk mengirim surat/pesan,jaman
sekarang apa-apa yang berhubungan internet seperti mendaftar
Facebook,twitter,blogger dan lain-lain pasti memerlukan email utuk mendaftar
Ø Blog
merupakan sebuah wadah online sebagai situs web terdiri dari halaman-halaman
yang memuat berbagai tulisan dalam format teks yang bisa disisipi gambar dan
yang lainnya ditampilkan dengan aplikasi web berupa sistem manajemen konten
dari setiap topik yang ditulis untuk disajikan sebagai bentuk informasi.
tag: Apa itu Virtual Private Server Hosting atau VPS Hosting, Domain, Hosting, Website, Email ,Apa itu Virtual Private Server Hosting atau VPS Hosting, Domain, Hosting, Website, Email ,Apa itu Virtual Private Server Hosting atau VPS Hosting, Domain, Hosting, Website, Email
1
0 komentar:
Post a Comment